Wednesday, October 24, 2012

Submit Artikel

Bebas Bekarya merupakan blog tutorial yang disajikan buat kita semua. Kami akan menerima bagi siapa saja untuk mempostingkan artikel anda ke dalam blog Bebas Bekarya. Tujuan utama Kami adalah memberikan informasi secara gratis kepada siapa saja yang membutuhkan. Di sini Anda akan kami daftarkan  sebagai Author untuk menulis artikel dengan judul apapun, yang penting tidak melanggar ketentuan yang berlaku.

Tujuan Kami membuat Submit Artikel sebagai wujud partisipasi anda dalam memberikan berbagai aneka ragam informasi serta Ilmu Pengetahuan dan Teknologi. Semakin pesatnya perkembangan internet maka akan semakin banyak pula informasi yang dibutuhkan secara Gratis. Alasan lainnya Backlink secara gratis akan anda dapatkan. Kok bisa? Tentu dunk. Pada saat artikel di publikasikan, di bawah postingan akan terpasang nama author serta link ke blog author. Nah...kalau sudah begitu, secara tidak sadar Sumber Kunjungan ke blog anda akan bertambah.

Kami hanya memperbolehkan artikel tersebut di bawah ini: 
Sesuai dengan Temanya Anda dapat mempostingan Artikel apapun alias bebas dan sopan dalam menulis bahasa. Anda bebas memilih dan menambah Kategori yang di inginkan. Kenunikan Artikel sudah menjadi modal utama. Apabila artikel sudah di tayangkan di blog Bebas Bekarya, maka anda tidak dibenarkan mempublikasikan ke blog/web manapun. Kami akan menolak artikel yang copas alias copy paste dari artikel milik orang lain. Judul boleh sama, artikelnya pasti akan berbeda (Jika itu hasil karya anda sendiri).
Kami tidak akan menerima artikel yang menanamkan link lebih dari 2 (dua) dengan tujuan spamer yang akan merusak citra blog.

Ketentuan dan syarat yang harus di patuhi 

  1. Ketentuan dan syarat yang mutlak dan harus dipatuhi adalah memberikan Artikel yang unik saja, tidak dibenarkan memberikan duplicate content yang ada di website orang lain, karena dengan sangat terpaksa akan kami abaikan.
  2. Kalu anda lagi malas nulis, berikan saja minimal 250 kata. Tapi jika sedang bersemangat dan rajin artikel tidak di batasi, asal yang membaca tidak jenush.
  3. Tidak dibenarkan mempublikasikan artikel ke website atau blog manapun, apabila Artikel tersebut sudah di publilkasi ke dalam blog Bebas Bekarya.  Jika kedapatan di blog atau website lain maka artikel anda akan kami  hapus tanpa pemberitahuan. (Kami akan menggunakan software khusus untuk mengecek keunikan artikel yang diberikan)

Bagaimana caranya agar artikel Anda dapat dipublikasikan? ikuti langkah-langkahnya di bawah ini: 
  1. Kirimk saja Artikel yang sudah diketik dalam bentuk Dokumen word atau notepad.
  2. Untuk pertama kali Submit silahkan kirimkan via email ke alamat mr.udien@gmail.com dengan subjek Submit Artikel. Kemudian lengkapi juga dengan: Nama Anda, Tentang Anda dan URL Anda. 
  3. Bagi anda yang sudah pernah mempublikasikan artikel, langsung saja login/sign in ke account blogger anda. Karena kami akan menambahkan Anda sebagai author dalam Blog KamiDashbor.
  4. Artikel yang memenuhi kriteria akan segera kami publikasikan .
Happy Blogging

Silahkan Berkomentar Pada Form Komentar dengan sopan dan santun .. No Spam .... !!! thank's @Admin
EmoticonEmoticon